Pernah melihat anak kecil mengamuk karena tidak mendapatkan apa yang dia inginkan? Semua menyebutnya tantrum. Suatu hari di pusat perbelanjaan saya pernah melihat anak berguling-guling di lantai minta es krim dan orang tuanya hanya bisa pasrah berdiri. Beberapa detik kemudian, sang ayah menghampiri konter es krim, dan membeli es krim yang diinginkan oleh anaknya. Dalam hati saya berpikir, 'sayang
0 comments:
Post a Comment