Sunday, December 23, 2012

Cara Menjaga dan Merawat Kesehatan Jantung

Harta terindah dan sangat berharga dalam hidup ini adalah kesehatan, dan kesehatan itu yang terpenting adalah kesehatan jantung.Karna fungsi jantung sebagai pemompa darah keseluruh bagian tubuh kita. Jadi, kalau ada gangguan kesehatan jantung maka seluruh kegiatan tubuh akan lumpuh yang bisa megakibatkan kematian.

kesehatan jantung

Jantung manusia sangatlah peka terhadap serangan berbagai macam penyakit, mulai dari serangan penyakit ringan sampai penyakit yang dapat dengan cepat menyebabkan kematian.Pada dasarnya,jantung juga sangat dan dengan cepat merasakan gejala penyakit yang dialamai oleh organ lain yang dapat mengakibatkan gangguan pada kesehatan jantung.

Berikut ini adalah beberapa tips untuk menjaga dan merawat kesehatan jantung agar jantung anda tidak mengalami gejala penyakit jantung yang dapat menyebabkan kematian :
    menjaga dan merawat kesehatan jantung
  • Olah raga yang teratur.
  • Istirahat yang cukup.
  • Stop merokok mulai dini karna merokok adalah penyebab tertinggi seseorang gangguan kesehatan jantung.
  • Menjaga berat badan yang proposional.
  • Makan yang teratur dan jangan lupa banyak konsumsi sayur dan buah-buahan yang segar.
  • Memperbayak minum air putih minimal 8 gelas sehari.
  • Kurangi konsumsi makanan yang banyak mengandung lemak, yang dapat membatu penyumbatan saluran arteri pada jantung,yang dapat menggagu kesehatan dan kerja jantung.
  • Hindarkan pikiran anda dari stress.
Hanya itulah tips yang dapat saya berikan pada anda agar bisa menjaga dan merawat kesehatan jantung anda dengan baik, dan semoga anda tidak akan mengalami penyakit jantung, yang dapat menimbulkan kematian.

0 comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Facebook Themes